"saya-senang" Bandara Adisutjipto

Bandara Adisutjipto adalah salah satu bandara udara yang berada di Sleman, Yogyakarta. Pada jaman dahulu nama bandara ini dinamakan nama bandara udara Maguwo. Karena menggunakan nama bandara tersebut, disebabkan oleh sesuai dengan nama desa. Kemudian pada sejarah jaman penjajahan belanda, seorang pilot yaitu Marsekal Muda Anumerta Agustinus Adisutjipto dengan mengemudi pesawat Dakota VT-CLA di tembak oleh bangsa belanda dengan menggunakan pesawat, sehingga pilot tersebut langsung jatuh. Maka dari situlah nama bandara tersebut diganti menjadi nama bandara Adisutjipto.

Banyak sekali orang yang akan berkunjung ke Yogyakarta atau sebaliknya, mereka dengan menggunakan angkutan transportasi pesawat, itu akan berhenti di bandara Adisutjipto. Fasilitas bandara ini memang memiliki kualitas yang sangat bagus dan sangat terjangkau serta sangat nyaman bagi semua orang. Bandara ini memiliki luas 88,690 m dan memiliki dua landasan yang sangat akurat.

Pada tahun 2004 Bandara Adisucipto merupakan salah satu bandara Internasional yang beroperasi ke kuala lumpur dengan menggunakan pesawat Garuda Indonesia. Kemudian pada tahun 2008, bandara ini beroperasi lagi ke kuala lumpur dengan menggunakan pesawat Airlines. Dengan perkembangannya dalam pengoperasiannya, bandara Adisujipto menambahkan lagi pesawat Air Asia yang digunakan untuk sebagai alat transportasi udara setiap hari ke luar negeri.

Dengan demikian, bandara Adisutjipto ini memang benar-benar tempat transportasi yang paling handal dan juga paling dipercaya sebagai tempat pengoprasian angkutan udara.

0 Response to ""saya-senang" Bandara Adisutjipto"

Post a Comment

Histat